MALANG, Tugumalang.id – Artikel berikut ini menyajikan informasi daftar 50 Universitas terbaik di Indonesia versi EduRank 2024. Dari daftar tersebut terdapat beberapa Universitas yang ada di Malang.
Seperti diketahui EduRank baru saja merilis daftar universitas terbaik di Indonesia untuk tahun 2024 baik Perguruan Tinggi Negeri (PTN) maupun Perguruan Tinggi Swasta (PTS).
Rilis tersebut tentu dapat menjadi referensi bagi calon mahasiswa baru yang akan melanjutkan studi ke perguruan tinggi pada tahun akademik 2025/2026 ini.
Baca Juga: 10 Universitas dengan Prodi Teknik Sipil Terbaik di Indonesia Versi SIR 2024
Pemeringkatan tersebut juga menunjukkan bahwa perguruan tinggi di Indonesia terus berkembang dan bersaing di kancah nasional maupun internasional.
Berikut ini Tugumalang.id telah merangkum daftar 50 universitas terbaik di Indonesia versi EduRank 2024:
1. Universitas Indonesia (UI)
2. Universitas Gadjah Mada (UGM)
3. Institut Teknologi Bandung (ITB)
4. Institut Pertanian Bogor (IPB)
5. Universitas Diponegoro (Undip)
6. Universitas Padjajaran (Unpad)
7. Universitas Airlangga (Unair)
8. Universitas Brawijaya (UB)
9. Universitas Sebelas Maret (UNS)
10. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
11. Universitas Hasanuddin (Unhas)
12. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
13. Universitas Sumatera Utara (USU)
14. Universitas Udayana (Unud)
15. Bina Nusantara University (Binus)
16. Universitas Negeri Malang (UM)
17. Universitas Syiah Kuala (USK)
18. Universitas Negeri Semarang (Unnes)
19. Universitas Andalas (Unand)
20. Telkom University
21. Universitas Lampung (Unila)
22. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)
23. Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)
24. Universitas Sriwijaya (Unsri)
25. Swiss German University (SGU)
26. Universitas Negeri Padang (UNP)
27. Universitas Negeri Surabaya (Unesa)
28. Universitas Riau (Unri)
29. Universitas Islam Indonesia (UII)
30. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
31. Universitas Lambung Mangkurat (Unlam)
32. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
33. Universitas Negeri Makassar (UNM)
34. Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed)
35. UIN Sunan Gunung Djati Bandung
36. Universitas Bengkulu (Unib)
37. Universitas Sam Ratulangi (Unsrat)
38. Universitas Tadulako
39. Universitas Mulawarman (Unmul)
40. Universitas Mataram (Unram)
41. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)
42. Universitas Negeri Medan (Unimed)
43. Universitas Tanjungpura (Untan)
44. Universitas Pelita Harapan (UPH)
45. Universitas Ahmad Dahlan (UAD)
46. Universitas Jambi
47. Universitas Trisakti
48. UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
49. Universitas Jember
50. Universitas Mercu Buana
Demikian daftar 50 universitas terbaik di Indonesia versi EduRank 2024 yang dapat menjadi referensi bagi calon mahasiswa baru. Semoga informasi ini bermanfaat!.
Baca Juga Berita Tugumalang.id di Google News
Penulis: Bagus Rachmad Saputra
Editor: Herlianto. A