Merasakan Berpuasa di Kampung Kristiani, Umat Non-Muslim Terbiasa Bangunkan Sahur
Malang, Tugumalang.id-Senin (10/3/2025), Saat matahari mulai meninggi, kami tiba di Desa Peniwen, Kecamatan Kromengan, Kabupaten Malang. Pemandangan yang tak biasa ...